Wednesday

Cara Tepat Membersihkan Jendela Kaca

clear jilbaber - ketika kita sedang membersihkan kaca sering kali kita merasa dibuat dongkol olehnya, bagaimana tidak kita sudah membersihkanya dengan kain basah bersih, setelah kaca kering kaca pun masih terlihat kotor. Jika Bidadaris mengalami hal yang sama.  maka coba Bidadaris coba tips berikut ini:
  1. Gunakan cairan pembersih khusus kaca. pakai spons atau alat pembersih kaca dari karet. 
  2. Mencegah bekas kotoran tersisa pada setiap ujung arah gosokan. Bersihkan kaca dengan cara mengosok kaca dua arah saling tegak lurus.
  3. Oleskan pasta gigi pada area yang tergores kemudian digosok hal itu untuk menghilangkan goresan-goresan tipis pada kaca, gunakan pasta gigi.  menggunakan kain atau spons. Setelah itu bersihkan seluruh permukaan kaca.
  4. Sebaiknya bersihkan kaca pada saat mendung atau saat matahari tidak menyinarinya secara langsung. Jika udara terlalu panas, maka bakal timbul kemungkinan terjadi goresan sisa-sisa pembersih yang langsung mengering. 
  5. Gunakan sikat gigi berbulu halus untuk menghilangkan debu dan kotoran pada sudut-sudut jendela.
  6. Untuk mengkilapkan kaca jendela, gosok kaca menggunakan kain katun atau kertas putih. Gosok hingga kaca berbinar mirip kristal.
| sma bandung |