Saturday

Cara Mudah Berjilbab Kantong

No comments :

jilbab remaja - Hijab model pada kesempatan ini Istana menampilkan kepada Bidadaris yang ingin tampil unik dengan jilbab, gaya ini dapat dikenakan untuk semua situasi, baik acara resmi seperti menghadiri acara pernikahan dan bisa juga dikenakan untuk ke kantor selain itu style hijab casual ini cocok juga untuk pergi ke kekampus atau sebatas hang out berbarengan teman-teman. Bidadaris ingin tahu caranya bagaimana penggunaannya? lansung saja yuk semak step by step caranya..

Cara menggunakan jilbab seperti kantong

  1. Pertama gunakan inner yang menutupi seluruh sisi leher ( bagi bidadaris yang memiliki pipi chubby bisa gunakan inner antem atau anti tembem )
  2. Kemudian pasangkan hijab pada sebelah kanan lebih panjang. rapikan sisi yang pendek ke belakang dengan peniti atau jarum.
  3. Untuk sisi yang panjang, lilitkan satu kali untuk membereskan. lantas rapikan dengan peniti supaya tidak gampang beralih.
  4. Langkah terakhir atur posisi kantong yang cocok dengan style Bidadaris, rapikan dan kini Bidadaris bisa tampil cantik dengan jilbab gaya kantong
Untuk agar lebih terlihat cantik Bidadaris bisa tambahkan aksesoris kesayangan, misalkan bross.

Friday

Tips Memakai Jilbab Pashmina

No comments :
hijab pashmina cantik, Pada sebagian besar Bidadaris yang kadang kurang pas dalam  memadupadankan hijab sehingga hal tersebut akan mengakibatkan kurang menarik saat dikenakan, dan bahkan lebih parahnya akan berdampak merusak penampilan Bidadaris itu sendiri.

Padahal seperti telah kita tahu, jika penampilan sangatlah penting, bagaimanapun setiap orang terutama wanita ingin terlihat anggun dan cantik setiap saat. Oleh karena itu, penting bagi Bidadaris terutama yang
masih pemula dalam busana berjilbab memperhatikan tata cara pemakaiannya.

Dan pada kesempatan ini Istana coba untuk menampilkan tips memakai jilbab jenis pasmina
agar penampilan Bidadaris jadi lebih menarik.
  1. Pasanglah ciput dengan benar dan terasa nyaman, ini adalah dasarnya yang akan mempengaruhi hasil akhir dari pemakaian jilbab.
  2. Lampirkan pasmina bagian kanan lebih panjang.
  3. Lilitkan pasmina sampai kebelakang tengkuk.
  4. Pilih pasmina sebelah kiri, dan tarik perlahan pasmina bagian kanan hingga menutup bagian leher dan dada.
  5. Jepit dengan jarum pada bagian kanan jilbab.
  6. Dan yang terpenting dari itu semua adalah mix and match jilbab dengan pakaian yang Bidadaris kenakan agar hasilnya lebih oke.

Thursday

Kreasi Hijab Paris Casual untuk Kuliah

No comments :

Tampil cantik berjilbab di kampus, Banyak diantara Bidadaris remaja putri yang masih mahasiswa dalam mengenakan jilbab merasa kebingungan dalam memilih gaya jilbab yang modis serta nyaman. pada kesempatan ini Istana menampilkan panduan berkreasi jilbab untuk ke kampus.

CARANYA :

1. Sebelumnya gunakan inner ninja kemudian jilbab tanpa dilipat ambil salah satu sisi jilbab dan kenakan dikepala dengan sisi sama panjang
2,3 dan 4. Ambil sisi pada kanan jilbab kemudian angkat dan kenakan di atas kepala dengan menyilang (atur bentuk yang silang di tengah atau pinggir sesuai keinginan)
5 dan 6. Ambil bagian kanan sisa yang di bentuk tadi, bawa kebelakang (membentuk gelombang) dan jarum pentul disis kiri kepala (LIHAT GAMBAR)
7 dan 8. Ambil sisi kiri hijab dan lakukan hal yang sama seperti langkah ke-5 dan jarum pentul di belakang
9. Hasilnya
10. Bawa semua bagian yang di bentuk tadi ke bahu kiri
11. Buka dan ambil sisi jilbab
12,13 dan 14. Bawa jilbab hingga menutupi dada dan kenakan sisanya di kepala (dan pentul,,bisa digabungkan dengan pentul yang tadi atau tambahkan bros)
SELESAI 

Wednesday

Cara Berjilbab Saat Perjalanan di Mobil

No comments :

Mungkin dari sebagian Bidadaris pernah mengalami harus mengenakan jilbab didalam mobil karena terburu-buru atau karena dalam perjalanan jauh/travel sehingga terpaksa mengenakan jilbab di mobil. Bisa Bidadaris bayangkan betapa sulitnya disaat kita mengenakan jilbab dalam keadaan yang tidak stabil karena
mobil kita sedang dalam keadaan bergerak. Nah oleh karena itu Istana ingin berbagi kepada Bidadaris cara memakai jilbab praktis dan sederhana berikut ini
  1. Ketika Bidadaris menggunakan jilbab di mobil, sebaiknya gunakan bobby pin yang berfungsi untuk menggantikan jarum sehingga mengurangi resiko tertusuk jarum ketika mobil Anda bergoncang di jalan.
  2. Apabila di mobil tidak ada cermin, siapkan cermin terlebih dahulu.
  3. Gunakan inner jilbab ninja, Bidadaris pun dapat menggantinya dengan menggunakan inner jilbab ciput bila ingin lebih nyaman.
  4. Model jilbab yang satu ini adalah menggunakan sistem lilitan. Sehingga langkah pertama pemakaiannya adalah dengan mengatur satu sisi pashmina Bidadaris lebih panjang dari yang lain. Lipat pinggiran pashmina di bagian muka dan jepit bersama inner dengan menggunakan jepit hitam atau jepit bobby pin pada sisi kanan dan kiri.
  5. Kemudian ambil sisi yang pendek, tarik ke belakang dan rekatkan di kepala bagian belakang dengan menggunakan peniti.
  6. Ambil sisi yang panjang dan lilitkan dua kali di kepala Bidadaris. Sematkan jarum pentul, peniti atau bros untuk menjaga lilitan terakhir tidak lepas. Untuk bagian ini, Bidadaris bisa menggunakan jarum pentul karena lapisan pelindung kepala sudah lebih tebal.

Sunday

Hijabersmom Community Aceh

No comments :

Komunitas para ibu berjilbab yang memiliki slogan Smart, Caring, Creative Women yang dibentuk pada 30 Maret 2013 di Aceh dan Grand Launching Hijabersmom Community Aceh pada 19 - 22 Desember 2013 , dibawah payung HmC Jakarta, HmC Aceh hadir di Aceh untuk lebih mempererat tali ukhuwah islamiah lewat kegiatan-kegiatan yang bermafaat bagi masyarat dan khususnya kalangan ibu-ibu.


Dalam misi keorganisasiannya, HmC Aceh memiliki visi menjadikan kominitas HmC Aceh menjadi sebuah sarana dan lokomotif yang dapat memaksimalkan berbagai potensi muslimah di Indonesia dan khususnya di Aceh, dalam berbagai aspek kehidupan.
Memberikan kontribusi kepada dunia kewirausahaan khususnya yang dikelola oleh para muslimah di Indonesia dan khususnya ibu-ibu Aceh, agar dapat lebih berinovasi dalam tantangan global.


Agenda yang menjadi kegiatan oleh HmC Aceh ini diantaranya adalah :
  1. Pengajian (silaturrahmi)
  2. Hijab tutorial
  3. Beauty class
  4. Bakti sosial
  5. Cooking class
  6. Seminar wirausaha
  7. Bedah buku
  8. Bazaar
  9. Talkshow (parenting, mode, kesehatan, dll)
  10. Kegiatan sosial lainnya