Saturday
Berwisata Sejarah Candi Gedong Songo
travel hijaber - Candi Gedong Songo yang merupakan nama dari sebuah komplek bangunan candi peninggalan budaya Hindu yang terletak di desa Candi, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Indonesia tepatnya di lereng Gunung Ungaran. Sesuai dengan namanya Candi Gedong Songo, kata songo yang dalam bahasa jawa berarti sembiln di kompleks candi ini memiliki sembilan buah candi, namun dua diantaranya sudah rusak hingga sekarang tinggal tujuh buah.
Untuk bisa menikmati keindahan candi gedong songo kita harus membayar tiket masuk Rp 6.000 (Dewasa / 5 tahun ke atas). Bagi Bidadaris yang sudah terasa capek saat tiba di kawasan candi atau pun bagi Bidadaris yang ingin menikmati petualangan yang berbeda, di tempat wisata candi gedong songo terdapat penyedia jasa kuda yang bisa menghantar Bidadaris keliling komplek wisata sejauh sekitar 3 KM. Adapun tarif jasa naik kuda Candi Gedong Songo sebagai berikut :
- Rp 25.000 (ke Wisata Desa )
- Rp 40.000 (ke Air Panas )
- Rp 30.000 ( ke Candi II )
- Rp 50.000 ( paket ke seluruh candi Songo)
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
No comments :
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.