Monday

Salah Mencuci Daging Ayam, bakteri Menyebar

No comments :

kampus - Dalam kebiasaan kita sebelum memasak ayam, biasanya mencucinya terlebih dulu. Tujuannya untuk menghilangkan bakteri dan kotoran-kotoran yang menempel. Namun alih-alih jadi bersih, mencuci daging ayam mentah justru bisa membuat bakterinya akan menyebar ke sekeliling dapur kita.

Nah jadi bagaimankah cara mencuci daging ayam agar bakteri menyebar saat kita mencuci, Bidadais bisa ikuti empat tips berikut ini:
  1. Keringkan ayam yang telah dicuci dengan handuk atau tisu.
  2. Gosoklah daging ayam dengan cuka dan lemon sebelum dicuci.
  3. Cuci pisau bekas memotong ayam sebelum disimpan atau digunakan lagi.
  4. Cuci juga alas potong dan jangan biarkan darah unggas mentah menyebar di area dapur atau makanan lain.

No comments :

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.